Home » Resep Masakan » Resep Masakan Gurame Asam Manis

Resep Masakan Gurame Asam Manis

Advertisement1
ads 1

Bagi anda yang suka membuat masakan , anda perlu mencoba masakan yang satu ini yaitu resep masakan gurame asam manis , untuk itu anda bisa membuatnya . Gurame memang menjadi salah satu dari banyak ikan yang di gemari oleh banyak orang . karena dagingnya yang tebal dan lembut membuat banyak orang suka dengan ikan yang satu ini  .
Resep Masakan Gurami Asam manis

Resep Masakan Gurami Asam Pedas :

Bahan dan bumbu:


  • 1 ekor ikan gurami
  • 2 buah wortel
  • 2 ruas jari daun bawang
  • 2 siung bawang putih
  • saos tomat, kecap manis, cuka, garam, lada, gula pasir, tepung sagu secukupnya
  • cabe merah
  • cabe hijau

Cara membuat nya:


  • Bersihkan ikan gurami, belah, lumuri tepung sagu
  • Goreng hingga kering lalu angkat
  • Iris daun bawang panjang-panjang
  • Iris cabe merah, cabe hijau dan wordtel iris panjang-panjang/memanjang
  • Jahe dan bawang putih dikeprak lalu dituis bersama dengan irisan di atas
  • Masukkan sayurannya dan beri air kira-kira 1/2 liter
  • Terakhir masukkan saos tomat, cuka, kecap manis, garam, gula pasir.
  • Agar saos kental, masukkan tepung sagu yang telah dicairkan dengan air.
Itulah cara untuk membuat Resep Masakan Gurame Asam Manis semoga anda bisa membuatnya , membuat tak terlalu sulit anda hanya perlu mengikuti tutorial yang telah saya berikan di atas . bagi anda yang ingin membuat masakan lain saya sarankana nda membuat Resep Masakan Gurame Asam Pedas 

Advertisement2
iklan disini

Bagikan Artikel Ini Keteman anda Melalui :

0 comments:

Post a Comment